Posted by : Kirameki no n's blog Kamis, 23 Oktober 2014

 Hari ini, Saya akan post materi kelas X pada Pelajaran Bahasa Indonesia :v
Monggo disimak~~~ /'o')/

1. Kata/Istilah yang di definisikan
a. Herbivora adalah hewan pemakan tumbuhan
b. Insektivora adalah hewan pemakan serangga
c. Aves adalah hewan kelompok burung
d. Invertebrata adalah hewan tak bertulang belakang
e. Uniseluler adalah makhluk bersel satu
f. ovipar adalah hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur
g. Amfibi adalah hewan yang hidup di dua habitat
h. Anthropoda adalah hewan yang beruas/ berbuku-buku
i. Leukimia adalah penyakit kanker darah
j. Anemia adalah penyakit kekurangan sel darah merah

2. Contoh kalimat deskripsi
a) Yang dilihat
a. Ukuran virus mencapai 300nm
b. Kucing mempunyai ekor sepanjang 30cm
c. Air laut jika dilihat berwarna Biru tua
d. Rata-rata warna daun pada pohon adalah Hijau
e. Seperti biasanya, Vindah terlihat sangat tenang

b) yang di dengar
a. Suaranya terdengar sangat ribut
b. Alunan gitar terdengar tidak beraturan
c. Suara Harimau sangat keras
d. Fani sedang mendengarkan Uztad berceramah
e. Nia sering mendengarkan music ketika hendak tidur

c) yang di rasa
a. gula rasanya manis
b. garam rasanya asin
c. kopi rasanya pahit
d. nia merasa bahagia ketika mendapatkan teman
e. nia merasa kesal jika di ganggu

3. Kelompok nomina dengan penjenis
a. serigala adalah hewan karnivora
b. karnivora adalah hewan pemakan daging
c. herbivora adalah hewan pemakan tumbuhan
d. buaya merupakan hewan reptil
e. burung elang merupakan hewan aves

kelompok nomina dengan  pendeskripsi
a. gajah adalah hewan yang tinggal di daerah yang luas
b. serigalah adalah hewan yang sangat rakus
c. novel Harry Potter merupakan novel yang tebal
d. macan merupakan hewan berbahaya
e. daerah gurun merupakan daerah yang gersang

Finissshhh ~~~~~(/'o')/

{ 1 komentar... read them below or add one }

Popular Posts

- Copyright © Kirameki no Nia US Blog - Hatsune Miku - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -